Skip to content
Home » BPJS

BPJS

Kewajiban Keikutsertaan Masyarakat dalam Program Jaminan Sosial (BPJS) sebagai Salah SatuSyarat Penerbitan Surat Izin Mengemudi

  • by

Sebagai bentuk legitimasi kompetensi masyarakat untuk mengemudi berbagai jenis kendaraan di Indonesia, Kepolisian Negara Republik Indonesia selaku pihak yang berwenang untuk mengatur dan mengawasi segala jenis aspek yang berkaitan dengan lalu lintas, mewajibkan masyarakat untuk memiliki Surat Izin Mengemudi (“SIM”) yang diterbitkan oleh pihak Kepolisian… Read More »Kewajiban Keikutsertaan Masyarakat dalam Program Jaminan Sosial (BPJS) sebagai Salah SatuSyarat Penerbitan Surat Izin Mengemudi

BPJS Sebagai Syarat Jual Beli Tanah

  • by

Pemerintah mengeluarkan Instruksi Presiden Indonesia No. 1 Tahun 2022 tentang Optimalisasi Pelaksanaan Program Jaminan Kesehatan Nasional (“INPRES 1/22”). INPRES 1/22 memberikan instruksi kepada berbagai instansi pemerintah untuk turut mengambil langkah-langkah dalam rangka berkoordinasi terhadap pengendalian dan  pelaksanaan jaminan kesehatan bagi seluruh masyarakat Indonesia, salah satunya… Read More »BPJS Sebagai Syarat Jual Beli Tanah

Program BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan yang Wajib Didaftarkan

  • by

A. BPJS Ketenagakerjaan Sebelum dijabarkan lebih lanjut mengenai kewajiban BPJS Ketenagakerjaan ada baiknya terlebih dahulu dijabarkan mengenai jenis program dari BPJS Ketenagakerjaan yang terdiri dari 4 (empat) program yaitu sebagai berikut: Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) (diatur khusus dalam PP No. 44/2015 beserta perubahan sebagaimana diatur… Read More »Program BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan yang Wajib Didaftarkan